Home » » Logo Google Hari Ini | Memperingati Gustav Klimt's 150th birthday, Siapakah dia ?

Logo Google Hari Ini | Memperingati Gustav Klimt's 150th birthday, Siapakah dia ?

Ditulis Oleh pakbendot.com pada Sabtu, 14 Juli 2012

Logo Google Hari Ini | Memperingati Gustav Klimt's 150th birthday, Siapakah dia ? - Google hari ini memperingati ulang tahun ke 150 Gustav Klimt. Ia merupakan seorang pelukis Austria beraliran simbolisme, yang sebagian besar karya-karyanya menggunakan tubuh wanita sebagai subjek gambar dan diwarnai erotisme.


Gustav Klimt's 150th birthday
(Gustav Klimt's 150th birthday di Logo Google)

Gustav Klimt lahir di Baumgarten, dekat Austrian-Empire pada tanggal 14 Juli 1862. Ia adalah salah satu anggota paling terkenal dari gerakan Art Nouveau Wina (Vienna Secession). Karya-karya besarnya termasuk lukisan, mural, sketsa, dan obyek-obyek seni lainnya, sebagian besar dipajang di Vienna Secession gallery.
Potret Adele Bloch-Bauer I (1907) sebuah lukisan dengan ukuran 138 cm × 138 cm (54 in × 54 in) yang terbuat dari minyak dan emas di atas kanvas, yang saat ini tersimpan di Neue Galerie kota New York, menjadi karya Gustav Klimt yang merupakan lukisan termahal saat dijual seharga 135 juta dolar AS pada tahun 2006.


Potret Adele Bloch-Bauer I (1907)
(Potret Adele Bloch-Bauer I (1907))

Gustav Klim meninggal dunia pada 6 Februari 1918. Hari ini Sabtu, 14 Juli 2012, terlihat di logo google Gustav Klimt's 150th birthday sebagai tanda Google turut memperingati ulang tahun ke 150 Gustav Klimt.

DiPosting Oleh : pakbendot.com ~ Pakbendot.com

Artikel Logo Google Hari Ini | Memperingati Gustav Klimt's 150th birthday, Siapakah dia ? ini diposting oleh pakbendot.com pada hari Sabtu, 14 Juli 2012. Terimakasih atas kunjungan Anda, serta kesediaan Anda membaca artikel ini. Kritik dan saran dapat anda sampaikan melalui kotak komentar.Wassalam..

:: HOME::

Share this article :
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan Komentar dengan Baik Dan benar